Kesan pertama sangat penting ketika kita berkenalan dengan seseorang, karena penampilan diri kita sedang dinilai (di-scan). Kalau sejak pertamakali berkenalan Anda sudah memberikan penilaian buruk di mata orang lain, maka mereka pasti akan menjauhi Anda untuk seterusnya.
Beberapa hal yang mempengaruhi penilaian orang lain kepada diri Anda ketika pertama kali berkenalan:
1. Tatapan mata
2. Cara bersalaman
3. cara senyum
4. nada dan intonasi suara
5. gerakan tubuh (body laguage)
cara yang bagus ketika bersalaman:
Harus menatap mata lawan bicara Anda selama 4 detik ketika bersalaman sambil tersenyum (ini yg paling penting di awal). Trik ini akan membuat diri Anda seakan-akan ingin mengenal orang tersebut lebih dalam, dan tentunya dia akan merasa senang sekali.
Setelah memberi kesan pertama yang baik, action selanjutnya terserah Anda..
* Basa basi juga penting dalam membuka sebuah percakapan, asal jangan terlalu basi...
Agar lebih akrab (ciptakan suasana santai), bisa tanyakan : kabarnya, kabar bisnisnya, tanyakan tentang keluarganya, ngobrol soal cuaca, berita terbaru, dsb...
Selasa, 22 September 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar